Judul          : Keragaman Usaha Kecil dan Menengah Batik di Jawa Timur: Suatu Tinjauan Manajemen dan Kewirausahaan

Penulis       : Budi Eko  Soetjipto, Sudarmiatin, Sopiah, Uci Yuliati

Tebal          : x + 116 halaman

Cover         : Soft cover

Penerbit    : Selaras Media Kreasindo

Diskripsi :

Manajemen sangat penting dan menarik dikaji secara

mendalam penerapannya dalam suatu usaha. Manajemen

sangat diperlukan untuk mencapai tujuan yang sudah ditetapkan

suatu usaha. Manajemen adalah pengelolaan yang melibatkan

banyak orang untuk mencapai tujuan. Salah satu usaha kecil

dan menengah yang menarik untuk dikaji manajemennya

adalah UKM Batik. Manajemen UKM Batik masih sederhana

dengan struktur organisasi yang juga sederhana.

Hubungi Kami Tentang Buku Ini!

Silakan klik disini untuk mendapatkan buku ini atau informasi lebih detil.

Previous Post Next Post